Artikel kali ini saya buat selalu untuk mereka yang mau
belajar sersama-sama saya, mungkin bagi yang sudah profesional merupakan
artikel basi.
Sekelumit tentang Ubuntu. Ubuntu adalah sebuah System
Operasi lengkap berbasis Linux yang sudah banyak penggunanya dan tersedia
bebas, bagi yang terbiasa menggunakan MS.Office, pada Ubuntu dikenal dengan
Open Office yang dikemas menjadi satu paket dengan System Operasi ini.
Desktop Ubuntu 12.04 LTS |
Open Office Calc ( Spreadsheet ) |
Kembali kepokok bahasan Bagaimana Membuat Bootable Ubuntu
lewat USB?, berikut langkah-langkah nya.
1. Apabila anda belum
mempunyai CD Ubuntu, anda bisa Download pada situs resminya, Klik di sini
2. Sekarang silahkan download
lagi Tools UNetbootin untuk membuat Bootable nya pada situs resminya.
3. Selesai Download, jalankan
Unetbootin
4. Berikut Screnshoot proses
seting Unetbootin untuk membuat Bootable Ubuntu ke USB
Selesai sudah proses pembuatannya,
sekarang kalau mau dicoba, klik Reboot Now, kalau tidak klik Exit.
Semoga artikel ini bermanfaat. Terima kasih
Alamat TCC ini di mana bro?
ReplyDeleteAda nmr hp yg bs di hub ngk?
TCC beralamat di jalan Pelita Barat No. 130 depan CV. Avianur Motor (satu komplek dengan dengan Klinik Cing-Cia Darussalam)
DeleteNo HP yang bisa dihubungi 24 Jam. 0853 4920 8297 (masalahnya begadang terus)
hahaha mantap to. Mksh info'nya...:-)
ReplyDelete